Pendaftaran Tenaga Musim (temus) Haji Tahun 1437 Telah dibuka

webmaster tuh
By webmaster tuh April 23, 2016 22:28

Pendaftaran Tenaga Musim (temus) Haji Tahun 1437 Telah dibuka

Jeddah (KUHI) — Kantor Teknis Urusan Haji KJRI Jeddah membuka pendaftaran calon Tenaga Musim Haji (Temus Haji) Tahun 1437H/2016M. Pendaftaran dibuka dengan persyaratan yang dapat dilihat dilaman Klik Syarat Daftar Temus Haji. Berbeda dengan tahun sebelumnya, yaitu dengan meng upload seluruh berkas dan syarat syarat pendaftaran dalam bentuk format JPEG, dan  pendaftaran Temus Haji tahun ini dibuka melalui online Klik Daftar Online Temus Haji.

Pendaftaran online ini dibangun untuk mempermudah dan bentuk transparansi informasi Direktorat Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah bagi masyarakat yang memenuhi persyaratan untuk menjadi calon Temus Haji tahun ini.

Pendaftaran Online akan dibuka tanggal 24 april s.d. 5 Mei 2016 adapun test tertulis akan di laksanakan pada tanggal 8 Mei 2016 dan test keterampilan/praktek bagi pelamar pengemudi , secretariat, teknisi, mekanik dan kebersihan dilaksanakan tanggal 09 mei s.d. 10 Mei 2016 untuk keterangan lebih lanjut dapat menghubungi kantor urusan haji Jeddah yang beralamat di Jalan Turki bin Abdul Aziz No. 200 Al Andalus District/1 telp 012-6692118. Atau bisa mengunjungi website https://ppiharabsaudi.com atau https://kantorurusanhaji.com  (Slamet/KUH)

webmaster tuh
By webmaster tuh April 23, 2016 22:28
Write a comment

8 Comments

  1. putra April 21, 23:37

    informasi penerimman nya kapan

    Reply to this comment
  2. ummu zayd February 9, 05:57

    apakah ini terbuka bagi pendaftar dari yg domisili indonesia?

    Reply to this comment
  3. ummu zayd February 9, 05:59

    yg domisili di indonesia. bisa daftar?

    Reply to this comment
  4. nur February 12, 06:54

    tidak bisa daftar kalau tidak memiliki iqomah …

    Reply to this comment
View comments

Write a comment

<

Recent Comments

  • Rapi Ramlan

    Rapi Ramlan

    Alhamdulillah muassasa haji beserta kedubes kita solid terus bisa melayani tamu allaah swt dengan baik penuh dedikasi

    View Article
  • Arbain S

    Arbain S

    Kapan pengumumannya Pak ...

    View Article
  • Andy Tamer

    Andy Tamer

    Smg kita bisa lebih memaximalkan kinerja petugas transportasi untuk melayani duyuf al rahman d th 2018 ini amien,...

    View Article